Isnin, 26 Januari 2015

Kisah Misteri - 6 Pulau yang Dilarang untuk Dikunjungi

Dunia Seram - Traveling tidak hanya datang ke tempat yang indah saja, sebagian traveler juga sering memilih tempat-tempat berbahaya. Namun, di dunia ini ada 8 pulau yang benar-benar dilarang untuk dikunjungi.



Bukan tanpa alasan, pulau-pulau ini dilarang untuk dikunjungi. Ada banyak hal yang mungkin bisa menjadi penyebab pulau-pulau berikut dinilai berbahaya, seperti kerena ada predator, mengandung zat beracun, atau memiliki kisah horor yang mengerikan. Ini dia 6 pulau yang dilarang untuk dikunjungi di dunia.
1. Poveglia, Italia
 
Selain kebudayaannya, ternyata Italia juga memiliki destinasi yang penuh dengan aura mistis. Adalah Poveglia, sebuah pulau yang berada di utara Italia. Awalnya, pulau ini difungsikan sebagai tempat untuk mengkarantina penderita penyakit lepra. Kemudian, pada tahun 1922 dibangun sebuah rumah sakit jiwa di pulau ini.
Entah terlalu depresi, banyak penderita penyakit jiwa terjun dari menara gedung yang cukup tinggi. Mereka kemudian tewas satu per satu. Mayat mereka kemudian dibiarkan begitu saja hingga membusuk dan menyisakan tulang belulang. Hingga saat ini, jumlahnya mencapai 160.000 jenazah yang ada di pulau kecil tersebut. Hiii!
2. Pulau Miyakejima, Jepang
 
Dibutuhkan nyali yang cukup besar untuk tinggal di pulau ini. Pulau yang berada di Kepulauan Izu, Jepang ini kerap dilanda gempa setiap beberapa tahun. Tapi, masalah utama bukan terletak di goncangan gempa.
Selain sering menimbulkan gempa, gunung vulkanik aktif ini juga mengeluarkan gas sulfur yang mematikan. Gas ini tidak hanya keluar dari gunung namun juga dari tanahnya. Pada tahun 2000, gunung tersebut kembali meletus dan semua penduduk langsung dievakuasi seluruhnya.
Kini Pulau Miyakejima menjadi destinasi wisata karena banyak turis yang penasaran. Turis akan dibekali masker jika ingin memasuki pulau tersebut. Meski tingkat sulfur belerang di perairan sana cukup tinggi, tetap ada saja turis yang nekat berkunjung dan berenang.
3. Pulau Ramree, Myanmar
 
Pada masa Perang Dunia II, Pulau Ramree adalah lokasi perang yang sangat mencekam. Pulau ini berada di sebelah barat Myanmar. Dulu, ada 400 tentara Jepang bersembunyi di semak belukar yang ada di dalam pulau dari kejaran tentara Inggris.
Tak disangka, pulau ini ternyata dihuni oleh banyak sekali predator paling menakutkan di dunia, yaitu buaya air asin. Para tentara kemduian gugur satu persatu karena dicabik-cabik oleh buaya yang sangat ganas ini. Hingga sekarang, ratusan buaya mendiami pulau ini.
4. Ilha de Queimada Grande, Brazil
 
Di lepas Pantai Sao Paulo, Brasil, terdapat sebuah pulau dengan luas 430.000 meter persegi yang dikenal dengan nama Ilha de Queimada Grande. Sekilas, kawasan ini hanyalah pulau dengan hutan tropis yang dihuni oleh beberapa binatang saja.
Akan tetapi, ternyata pulau ini didiami oleh spesies ular golden lancehead viper, salah satu ular dengan bisa paling mematikan di dunia. Setiap berjalan satu meter, Anda pasti akan menemukan minimal satu ular di sini. Hal tersebut membuat pulau ini sangat tidak aman untuk dikunjungi.
Hal tersebut juga yang membuat Ilha de Queimada Grande juga dijuluki sebagai Pulau Ular. Di pulau ini terdapat sebuah mercusuar yang dahulu dijaga oleh salah satu orang petugas. Namun belakangan terdengar kabar bahwa petugas tersebut tewas karena gigitan ular sesaat setelah mengambil pasokan makanan yang dikirim dari pantai. Saat itulah pulau ini tidak pernah dikunjungi oleh siapapun.
5. Pulau Bikini, Republik Kepulauan Marshal
 
Walau namanya Pulau Bikini, bukan artinya pulau ini aman dikunjungi. Sebuah pulau karang di kawasan kepulauan Mikronesia, Republik Kepulauan Marshal ini pernah menjadi tempat untuk percobaan nuklir. Tahun 1946, berlangsunglah sebuah operasi yang bernama Operasi Crossroad di pulau ini. Operasi ini menghasilkan beberapa ledakan nuklir yang tentu memiliki radiasi tinggi.
Operasi selanjutnya yaitu Castle Bravo pernah membuat ledakan nuklir paling besar yang pernah dilakukan AS. Akibatnya, radiasi menyebar ke luar lingkar aman pulau ini. Celakanya, ada 23 pelaut yang terkena radiasi.
Pemerintah setempat mengeluarkan pernyataan bahwa pulau ini sudah bisa kembali dihuni pada tahun 1986. Namun ilmuwan asal Perancis ternyata menemukan radiasi hampir 90 persen di tubuh seorang penduduk lokal. Alhasil, banyak penyakit yang diderita para penduduk diduga karena efek radiasi tersebut.
6. Pulau Vozrozhdeniya, Uzbekistan
 
Pulau bernama rumit ini memiliki nama lain yaitu Pulau Rebirth atau Lahir Kembali. Pulau ini kini berada di bawah kekuasaan negara Uzbekistan dan Kazakhtan. Pulau ini sungguh berbahaya, karena pernah menjadi pusat pembuatan senjata biologi oleh Uni Soviet pada tahun 1948.
Virus seperti anthrax, tularemia dan smallpox pernah dibuat di sini. Menurut dokumen yang ditemukan, virus-virus tersebut dimasukkan ke dalam senjata dan disimpan di pulau tersebut. Pulau ini ditelantarkan selama beberapa waktu. Hingga tahun 2000, pemerintah AS membantu untuk membersihkan kawasan tersebut dari virus namun tetap tak ada yang berani masuk ke pulau tersebut.



Sumber | detik travel

6 ulasan:

  1. Bosan main poker sama ROBOT? Kapan untungnya?
    Kini Hadir Game Terbaru ===>> GAME SAKONG
    Mari.. bergabung bersama kami di ROYALQQ, main poker tanpa Robot 100% player vs player.
    Deposit Minimum Rp. 15.000
    www,royalqq,poker
    Support Bank BCA, MANDIRI, BNI, BRI
    add 2B68D666

    BalasPadam
  2. http://taipannnewsss.blogspot.com/2018/03/belum-menemukan-jodoh-cek-usia-rata.html
    http://taipannnewsss.blogspot.com/2018/03/jus-pare-campur-jahe-pelihara-kesehatan.html
    http://taipannnewsss.blogspot.com/2018/03/vivo-apex-punya-kamera-selfie.html

    QQTAIPAN .ORG | QQTAIPAN .NET | TAIPANQQ .VEGAS
    -KARTU BOLEH BANDING, SERVICE JANGAN TANDING !-
    Jangan Menunda Kemenangan Bermain Anda ! Segera Daftarkan User ID nya & Mainkan Kartu Bagusnya.
    Dengan minimal Deposit hanya Rp 20.000,-
    1 user ID sudah bisa bermain 8 Permainan.
    • BandarQ
    • AduQ
    • Capsa
    • Domino99
    • Poker
    • Bandarpoker.
    • Sakong
    • Bandar66
    Kami juga akan memudahkan anda untuk pembuatan ID dengan registrasi secara gratis.
    Untuk proses DEPO & WITHDRAW langsung ditangani oleh
    customer service kami yang profesional dan ramah.
    NO SYSTEM ROBOT!!! 100 % PLAYER Vs PLAYER
    Anda Juga Dapat Memainkannya Via Android / IPhone / IPad
    Untuk info lebih jelas silahkan hubungi CS kami-Online 24jam !!
    • WA: +62 813 8217 0873
    • BB : D60E4A61
    • BB : 2B3D83BE
    Come & Join Us!

    BalasPadam
  3. Belum Pernah Menang Dalam Bermain Poker Online ???
    Atau Ingin Mendapatkan Penghasilan Tambahan Dengan Modal Yang Sangat Minim???
    Segera Daftarkan ID Anda di SmsQQ Yang MerupakanAgen Judi Online Terpercaya

    Solusi Yang Tepat Hanya di www(.)SmsQQ(.)com

    Kelebihan dari Agen Judi Online SmsQQ :
    - Tidak ada settingan apapun dalam permainannya 1000%
    - Minimal Deposit Hanya Rp.10.000
    - Proses Setor dan Tarik Dana akan di selesaikan dengan cepat,tepat dan akurat.Hanya memerlukan waktu 1-2 menit (Jika Tidak Ada Gangguan)
    - Kebanjiran Bonus disetiap Harinya
    - Bonus Turnover 0.3%-0.5%
    - Bonus Refferal 20% (Seumur Hidup)
    -Customer Service bersedia melayani Anda Selama 24 jam dengan pelayanan yang begitu sopan dan ramah.
    - Berkerja sama dengan 4 bank lokal : BCA-MANDIRI-BNI-BRI

    7 Permainan Dalam 1 ID :
    Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker

    Untuk Info Lebih Lanjut Dapat menghubungi Kami Di :
    BBM: 2AD05265
    WA: +855968010699
    Skype: smsqqcom@gmail.com

    Tunggu Apa Lagi Bosku ?

    BalasPadam
  4. Hanya di ICG88.COM dimana kamu bisa mainkan berbagai permainan di HKB Gaming,IDNPLAY, dan Gudang Poker! tentunya dengan inovasi terbaik.gabung dan buktikan sendiri promo dan bonusnya :

    Bonus New Member 20%
    * Min Deposit IDR 50.000,-
    * Max Bonus IDR 300.000,-
    * TurnOver 4X TO Termasuk Modal Dan Bonus
    * Bonus Di Berikan Di Depan
    * Jika Tidak Mencapai Ketentuan Bonus Maka Bonus Akan Di Tarik Melalui Nominal Withdraw

    Bonus Deposit Kedua & Selanjutnya 5%
    * Min Deposit IDR 50.000,-
    * Max Bonus IDR 100.000,-
    * TurnOver 5X TO Termasuk Modal Dan Bonus
    * Bonus Diberikan Di Depan

    Tunggu apa lagi,gabung dan dapatkan bonus serta jackpotnya!

    hubungi kami di :
    BBM : e3a9c049
    LINE: icg88poker
    Whattsapp : 081360618788

    BalasPadam
  5. Thanks for Sharing such an amazing article. Keep working... Your Site is very nice, and it's very helping us.. this post is unique and interesting, thank you for sharing this awesome information

    Haryana Ration Card List 2021, APL/BPL/AAY - New Haryana Ration Card List

    BalasPadam
  6. Your blog is filled with unique good articles! I was impressed how well you express your thoughts.

    IGRS Telangana, Encumbrance Certificate Registration, Stamp Duty, Encumbrance Certificate Status Check

    BalasPadam